Ikan patin bumbu kuning

16 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 ekor ikan patin, potong menjadi 6 bagian
  2. 4 siung bawang merah
  3. 3 siung bawang putih
  4. 2 btr kemiri
  5. 1 ruas kunyit
  6. 2 lembar daun salam
  7. 2 lembar daun jeruk
  8. 1 batang sereh geprek
  9. sesuai selera cabe keriting iris2
  10. 1 buah wortel potong korek (kalau gak pake juga gpp)
  11. sedikit penyedap
  12. sesuai selera gula

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng terlebih dahulu ikan patin.. Kemudian Haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri, dan kunyit

  2. 2

    Tumis bumbu halus, masukan daun salam, daun jeruk, dan sereh geprek, tunggu sampai harum

  3. 3

    Beri air secukupnya, tunggu mendidih, masukan wortel dan cabe iris, tunggu smpai agak layu

  4. 4

    Tambahkan penyedap dan gula, cek rasa

  5. 5

    Masukkan ikan patin, tunggu sampai airnya agak surut, agar bumbunya meresap

  6. 6

    Angkat dan sajikan

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Legia Aisya Bani
Legia Aisya Bani @cook_8187977
pada
Jakarta Selatan