Mie Ayam Kalasan

14 orang berencana membuat resep ini
dapurungu
dapurungu @ungudapur
Surabaya-Indonesia

🔸untuk minyak ayam, aku goreng kulit ayam kampung + bawang putih sampai harum. jadi minyak ayam

🔸untuk kuahnya, rebus kulit ayam kampung yang tadi sdh di goreng 😋😋

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

10 menit
1 porsi jumbo
  1. 1 porsi mie keriting basah
  2. secukupnya sawi manis
  3. kuah kaldu*
  4. 1 sdm kecap asin (dua angsa)
  5. 1 sdm minyak ayam
  6. 1 potong ayam kalasan (potong kecil-kecil)
  7. 4 siung bawang merah
  8. 3 buah cabai rawit merah

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus mie basah hingga matang. (selalu pisahkan dulu mienya agar gak gumpal saat direbus dan rebusnya pakai air yg banyak dan sambil diaduk) 30-60 detik aja. angkat tiriskan. sisihkan

  2. 2

    Cuci bersih dan rebus sayur, max 1 menit. sisihkan.

  3. 3

    Tumis topping ayam hingga harum. sisihkan

  4. 4

    Campurkan bumbu racikan mie, masukan mie diatasnya, aduk rata. lalu sajikan dengan sawi manis rebus dan topping ayam sebanyak yang disukai..

  5. 5

    Siram dengan kuah kaldu banyaknya sesuai selera..

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

dapurungu
dapurungu @ungudapur
pada
Surabaya-Indonesia
ig: @dapurungu yt :dapurungu sempat Vegan, namun kini Vegetarian, tinggal di Surabaya untuk sekolah dan cari makan, komen ya dan mari berteman dan follow juga akun sosmed ku yang lainnya 😝
Lebih banyak