Tri Susanti (Masakan Rumahan)
Tri Susanti (Masakan Rumahan) @cook_7436426
Cikarang, Bekasi

Request an adiknya mama sama sodara yang lagi ngidam.. Minta dibuatkan ini.. Soto sedap malam khas tegal.

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

20 porsi
  1. 1/2 kg ayam
  2. 1/4 kg babat
  3. 2 bungkus toge
  4. 1 ikat Daun bawang (bawang teropong)
  5. 1 bungkus Soun
  6. 1 bungkus bawang goreng
  7. 1 bungkus tauco (lupa beli berapa ribu)
  8. Cabe untuk membuat sambal

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci ayam sampai bersihh, ungkep selanjutnya goreng sampai kering tiriskan lalu suwir suwir

  2. 2

    Cuci bersih babat dengan air panas berkali kali rebus sampai empuk tiriskan dan potong kecil kecil

  3. 3

    Cuci bersih toge

  4. 4

    Cuci bersih daun bawang lalu potong potong

  5. 5

    Rendam soun dengan air hangat

  6. 6

    Masak kembali tauco yang dibeli tadi. Lalu Buat kuah dengan kaldu ayam atau kaldu sapi

  7. 7

    (kalo umumnya ditambah nasi langsung di mangkoknya)

  8. 8

    Sajikan dalam mangkok secukupnya toge, soun, daun bawang,tauco secukupnya,potongan babat, suwiran ayam,bawang goreng, sambal sesuai selera dan disiram kuah panas.

  9. 9

    Soto siap disantap bersama keluarga

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Shinta Wardani
Shinta Wardani @ShintaWardani
Kuahnya gak dibumbuin? Mungkin ada bawang merah, bawang putih, daun jeruk, sere dll.

Ditulis oleh

Tri Susanti (Masakan Rumahan)
pada
Cikarang, Bekasi
ibu pekerja dengan 1 jagoan Dan OWNER DARI DAPUR "MBAKJUDES" (INSYAALLAH COOMING SOON) , allohumma sholli'alaa sayyidinaa muhammad 💙🙏
Lebih banyak