Fransisca AP
Fransisca AP @cook_5488661
Jakarta

Dapat resep dari siapa ya, saya lupa... Yg pasti makasih mbk resepnya...suami ku suka bangetttt... Biasanya dia gak trlalu suka yg namanya kue bolu, tapi yg ini katanya enak...

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 gr gula
  2. 4 butir telur
  3. 200 gr tepung terigu
  4. 1/2 sdt vanilie
  5. secukupnya Pasta coklat
  6. Mentega / carlo untuk olesan

Cara Membuat

  1. 1

    Mixer kecepatan tinggi gula, telur dan vanilie sampai kental dan berjejak, kira2 10-15 menit

  2. 2

    Kecilkan mixer, lalu tuang tepung sedikit demi sedikit, jngn terlalu lama asal tercampur saja.

  3. 3

    Jangan lupa panaskan oven ya... Lalu tuang adonan ke dalam plastik segitiga, tuang ke cetakan pie yg sudah diolesi mentega ya / carlo, jangan terlalu penuh ya... Bila ingin di hias, campurkan sedikit adonan dengan pasta coklat.

  4. 4

    Oven sampai kecoklatan...kira2 sekitar 30mnt... Rasanya kering diluar, empuk di dalam....disimpan ditoples buat besok2, masih enak lohhh...hmmmm

Reaksi

Komentar

Ditulis oleh

Fransisca AP
Fransisca AP @cook_5488661
pada
Jakarta
loves baking n cooking.... love love love
Lebih banyak