Misoa goreng #BikinRamadanBerkesan

52 orang berencana membuat resep ini
Imelda (Dapur Momji)
Imelda (Dapur Momji) @dapurmomji
Yogyakarta

Hari ke-5
Pas kebetulan dapet resep yang semua bahan ada di kulkas. Jadi yuk dibikin, ternyata simple bahan juga gampang dicari. Kalo gak ada misoa. Bisa diganti sama mie instan.
#bikinramadanberkesan

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bks misoa (sekitar 110gr)
  2. 1 siung bawang merah
  3. 1 siung bawang putih
  4. 1 btg daun bawang, iris tipis
  5. 400 ml air
  6. 1 btr telur, kocok lepas
  7. Garam, gula, merica, penyedap

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang merah, bawang putih sampai harum

  2. 2

    Tambahkan air, masukan wortel parut, daun bawang sampai mendidih

  3. 3

    Masukan misoa langsung (gak usah di rendam air panas dulu)

  4. 4

    Tambahkan garam, gula, merica, penyedap. Aduk sampai air habis, koreksi rasa

  5. 5

    Siapkan wadah yang dilapisi kertas roti. Olesi dengan sedikit minyak. Masukan misoa, ratakan.

  6. 6

    Diamkan hingga dingin (saya masukan ke kulkas), potong2, celup dalam telur

  7. 7

    Goreng hingga warna kuning kecoklatan. Tiriskan

  8. 8

    Jadi deh....

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Imelda (Dapur Momji)
pada
Yogyakarta
A mom with a toddler, and a housewife. Ig: @imelda_limariany Terima kasih yang sudah suka, cookmark, dan follow. Masih banyak belajar memasak dan baking
Lebih banyak