Tumis kangkung terasi oleh-oleh ala wani

3 orang berencana membuat resep ini
wani
wani @Wanilatief
Makassar

Hmmm hari ini kebetulan mama panen kangkung dan ad terasi khas kendari kiriman salah satu sohibku sekedar info kemiri dan cabenya juga oleh2 tetangga dr kampung hehege

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Seikat kangkung segar potong-potong
  2. 3 siung bawang putih
  3. 1 sdt garam
  4. Sejumput msg
  5. 1 buah cabe merah potong serong
  6. 2 biji kemiri
  7. 2 sdm minyak untuk menumis
  8. secukupnya Air
  9. sesuai selera Terasi

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu bawang putih, kemiri dan terasi

  2. 2

    Panaskan wajan beri minyak lalu tumis bumbu halus sampai harum masukkan cabe

  3. 3

    Setelah cabe layu masukkan kangkung tumis sampai layu masukkan garam dan msg lalu tambahkan sedikit air

  4. 4

    Setelah kuah mendidih jadi deh. Btw sy airnya kelebihan Krn pada ngumpul jd harus banyak hehe

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

wani
wani @Wanilatief
pada
Makassar
saya seseorang yg suka mencoba berbagai resep,,,, dan memodifikasi resep walaupun kadang gagal hehe namanya jg belajar
Lebih banyak