Puding merah putih (puding vla susu)#dapurmerahputih

2 orang berencana membuat resep ini
Fitri Maharani
Fitri Maharani @fitrimaharani_21
Jakarta

Merdeka...
Merdeka ketika bisa bebikin masakan yang ku suka dan bebas berekspresi di dapur hihihi, ikutan meramaikan #dapurmerahputih
#pekaninspirasi
#cookpadcommunity
#masakitusaya

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 bks agar agar merah
  2. 900 ml (900 cc) air
  3. 100 gr gula pasir atau sesuai selera
  4. Sedikit pasta pisang ambon (optional)
  5. Bahan vla
  6. 250 ml susu uht putih
  7. 1-2 sdm maizena
  8. Sedikit gula (bila suka)

Cara Membuat

  1. 1

    Masukkan agar agar merah, gula dan pasta pisang ambon (bila suka) lalu air.... Masak sambil terus di aduk sampai mendidih

  2. 2

    Setelah mendidih tuang dalam cetakan ager yg sudah di basahi air terlebih dahulu,dingin kan

  3. 3

    Buat vla nya: tuang susu dan maizena + gula (bila suka) aduk diatas api kecil sampai susu mengental dan jadi vla, lalu angkat

  4. 4

    Setelah agar agara mengeras keluarkan dari cetakan, lalu tata di atas plate saji bersama vla susu

  5. 5

    Sajikan

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Fitri Maharani
Fitri Maharani @fitrimaharani_21
pada
Jakarta
Cuma wanita biasa yang suka masak untuk keluarga 😊. Padahal sebelumnya agak males kedapur,😬 semenjak ikutan cookpad jadi semangat karna menemukan banyak hal seru di dunia baking and cooking😄😇. Dan ada seseorang yang memotivasi saya untuk rajin memasak💪👌👍 Dan beberapa orang yang menjadi inspirasi saya. Semoga resep yang saya save disini bisa bermanfaat untuk saya maupun orang lain.....Aamiiinn. IG : maharanizeeshan284
Lebih banyak