Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gr daging sapi tanpa lemak
  2. 2 buah kentang
  3. 6 siung bawang merah
  4. 4 siung bawang putih
  5. 3 butir kemiri
  6. Secukupnya kecap manis
  7. Secukupnya garam, gula dan sedikit kaldu jamur
  8. Minyak dan air

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri kemudian tumis hingga harum.

  2. 2

    Masukkan daging, beri air sampai seluruh permukaan daging terendam air. Masak dengan wajan tertutup.

  3. 3

    Jika air sudah menyusut, beri kecap, garam, gula dan kaldu jamur. Beri air lagi.

  4. 4

    Masukkan potongan kentang. Masak sampai kentang matang dan daging empuk.

  5. 5

    😋😍

Reaksi

Komentar

Ditulis oleh

Indah Triwiartuti
Indah Triwiartuti @cook_6769200
pada
Cirebon
Healthy food, healthy life 💗 sharing recipes, sharing goodness
Lebih banyak