thomat
thomat @thomat_08
Jakarta Selatan

Pengen masak masakan indonesia yg rempahnya melimpah

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

4 porsi
  1. 3 siung bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 1 buah kemiri
  4. 1 cm kunyit
  5. 1 sendok teh ketumbar
  6. 2 lembar daun salam
  7. 2 lembar daun jerum
  8. 3 cm lengkuas, geprek
  9. 1 buah sereh, geprek
  10. 1/4 santan dari 1 kelapa
  11. 2 sendok makan kecap
  12. 8 buah cabai rawit merah
  13. 1/5 kol, iris2
  14. 1/2 kilo daging kambing, potong kecil2
  15. Nanas dikit aja buat marinet daging aja
  16. secukupnya Garam
  17. Minyak untuk menumis

Cara Membuat

  1. 1

    Daging kambing d rendam setengah jam dengan nanas parut, nanasnya dikit aja jgn banyak2...fungsi nanas, Biar daging cepat empuk

  2. 2

    Ulek bawang, kunyit, kemiri, ketumbar, dengan sedikit garam...

  3. 3

    Nyalakan api dan panaskan minyak

  4. 4

    Tumis bumbu halus sampai setengah matang dan wangi... Kemudian masukkan daun2an, sereh dan lengkuas... Aduk2 sampai rata

  5. 5

    Cuci daging yang d rendam nanas tadi kemudian masukkan k dalam tumisan bumbu... Aduk2

  6. 6

    Sambil sedikit2 masukan santan dan terus d aduk... Kemudian masukkan cabai rawit

  7. 7

    Koreksi rasa, boleh tambah penyedap... Dan masukkan kecap, kemudian aduk2 dan cek kamatangan daging, kalau belum empuk bisa tambah air atau santan

  8. 8

    Kalau sudah matang dan empuk dagingnya...masukkan Kol dan aduk2 sebentar jangan sampai kolnya kematangan... Matikan api dan siap d hidangkan...

Reaksi

Komentar

Ditulis oleh

thomat
thomat @thomat_08
pada
Jakarta Selatan
Masak dengan hati, insyaAllah rasanya pun sampai k hati.. 😘
Lebih banyak