Ikan masak saos cabe 🌶

18 orang berencana membuat resep ini
Yuniz🌻
Yuniz🌻 @yundi_2711
Kutai Kartanegara Kalimantan Timur

Rasanya perpaduan pedas manis dan asam . Ikan boleh apa aja , d goreng garing dulu biar gak hancur .

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 2 ekor ikan nila ukuran sedang
  2. 2 buah cabe merah d iris
  3. 1 buah cabe hijau iris
  4. 1 buah tomat hijau iris
  5. 1/2 bonggol bawang bombay iris
  6. 1/2 sdm saos tiram
  7. 1 sdm kecap manis
  8. 1/2 sdm saos cabe
  9. 1/2 sdm saos tomat
  10. 2 sdm air asam jawa
  11. 1 sdm gula pasir
  12. Huluskan :
  13. 3 siung bawang putih

Cara Membuat

  1. 1

    Bumbui ikan dengan kunyit bubuk dan garam lalu goreng, sisihkan.

  2. 2

    Tumis bumbu halus sampai wangi, tambahkan saos dan kecap, air asam dan bila perlu tambahkan sedikit air.

  3. 3

    Masukan cabe iris, bawang bombay dan tomat bubuhi gula lalu test rasa. Jangan d beri garam karna saos tiram ssh ada rasa asinnya. Terakhir masukan ikan aduk sebentar lalu matikan api.

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Yuniz🌻
Yuniz🌻 @yundi_2711
pada
Kutai Kartanegara Kalimantan Timur