Nasi Tumpeng

31 orang berencana membuat resep ini
Moms Daren
Moms Daren @windabudihadi
Bengkulu

ini pesanan nasi tumpeng yang kesekian kaki nya...... ini utk ultah ponakan syantiiiiik

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

15 porsi
  1. 12 cup beras pulen
  2. 3 cup beras ketan putih (rendam 3jam)
  3. santan 15 cup (sesuaikan kepulenan beras)
  4. 5 lembar daun pandan
  5. 5 batang serai
  6. 5 lembar daun salam
  7. 4 lembar daun jeruk
  8. garam secukup nya
  9. secukupnya kunyit halus

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci beras dan ketan, mix rata

  2. 2

    Kukus beras sampe setengah

  3. 3

    Sementara beras dikukus, didihkan santan, kunyit, daun pandan, serai. salam dan jeruk sampe mendidih

  4. 4

    Tuang nasi kedalam wadah lain, siram dengan santan yg sdh masak td, diamkan kurleb 1 jam.

  5. 5

    Kukus nasi sampe masak

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Moms Daren
Moms Daren @windabudihadi
pada
Bengkulu
happy moms, happy wife, happy cooking, happy baking 🥰
Lebih banyak