Nasi Uduk Rice Cooker

29 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 3 Gelas Beras
  2. Santan (Saya pakai santan kara yang segitiga)
  3. 3 Batang Sereh
  4. 4 Lembar Daun Salam
  5. secukupnya Garam
  6. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci beras hingga bersih

  2. 2

    Masukan beras, sereh, daun salam, garam, dan santan. Aduk

  3. 3

    Tambahkan air sampai setinggi 1 ruas jari. (Setiap beras memiliki karakter berbeda. Beras yg saya gunakan harus memakai air lebih banyak. Jadi saya lebihkan sedikit dari 1 ruas jari)

  4. 4

    Aduk kembali, agar tercampur rata

  5. 5

    Masukan ke dalam rice cooker. Lalu pasang mode memasak

  6. 6

    Bila sudah matang. Diamkan 15 nenit hingga tanak

  7. 7

    Nasi uduk siap dihidangkan

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Ajeng Triani
Ajeng Triani @cook_8039526
pada
Depok