Wadai gabin sayur

27 orang berencana membuat resep ini
Putri Lestari
Putri Lestari @cook_12665036
Kandangan Kalimantan Selatan

Enak nih buat buka puasa, kalo beli kan kita ga puas makan'y

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
bisa 6-8 porsi
  1. 1 bungkus crakers
  2. 3 buah wortel potong dadu
  3. 3 buah kentang potong dadu
  4. 1 siung bawang putih cincang
  5. 1 ikat daun sop
  6. 1 kaleng skm
  7. 1/2 sdt merica bubuk
  8. sesuai selera Garam
  9. Margarin untuk menumis
  10. 1 butir telur di kocok
  11. 2 sdm tepung terigu untuk mengentalkan
  12. Sisanya taroh d.dalam piring untuk balutan

Cara Membuat

  1. 1

    Tumis bawang putih, wortel, dan kentang hingga dirasa sudah empuk sedikit

  2. 2

    Masukkan susu yg sudah di isi air ke dalam tumisan. Beri merica dan garam sesuai selera

  3. 3

    Kalau dirasa sudah ga keras lgi wortel dan kentang, beri 2 sdm tepung terigu untuk mengentalkan. Setelah itu matikan api dan dinginkan

  4. 4

    Beri isian pada gabin dan ratakan (saya lupa fto) bisa cek d.goggle ajaa yah😊

  5. 5

    Celup gabin ke dalam telor yg sudah d.kocok, kemudian celupkan ke dalam tepung terigu.

  6. 6

    Goreng hingga warna kecoklatan. Angkat dan tiriskan

  7. 7

    Kemudian m

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Putri Lestari
Putri Lestari @cook_12665036
pada
Kandangan Kalimantan Selatan
saya suka masak tapi saya selalu lupa bahan-bahan yang pernah saya masak bbrapa hari yg lalu😆😆😆
Lebih banyak