Es campur

18 orang berencana membuat resep ini
Mely Köhln
Mely Köhln @MelyKohln
TangSel

Karena punya tape bikinan sendiri juga cincau hitam bikinan sendiri akhirnya jadilah es campur dengan sirup cocopandan sugarfree

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

15 menit
4 gelas
  1. 1/2 bks nutrijell blueberry, masak sesuai aturan tanpa gula
  2. 1/2 bks nutrijell pomegranate, masak sesuai aturan tanpa gula
  3. 4 sdm cincau hitam dipotong dadu
  4. 200 gram daging kelapa muda
  5. 400 ml air kelapa muda
  6. 4 sdm cendol hijau
  7. 4 sdm tape ketan hijau
  8. 2 buah jeruk peras, ambil airnya
  9. Es batu serut secukupnya

Cara Membuat

  1. 1

    Siapkan 4 buah gelas.Potong nutrijel yg sudah beku boleh juga diserut kasar.Tata isian es campur ke dalam 4 buah gelas sesuai selera.Tuang air kelapa muda, air jeruk peras, es batu serut dan terakhir sirup cocopandan.Sajikan segera.

  2. 2

    Happy Cooking

Reaksi

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Mely Köhln
Mely Köhln @MelyKohln
pada
TangSel
SUBCRIBE YOU TUBE KU YA : https://youtube.com/@MelyKohln Selain menulis novel ,aku juga suka mencoba resep dan mengutak atik resep menjadi lebih sehat.Semua resep merupakan hasil akhir dari percobaan berkali-kali.Resep saya semuanya glutenfree, tanpa gula pasir dan tanpa penyedap. Follow IG :@MelyKohln Youtube :https://youtube.com/@MelyKohln
Lebih banyak