Ayam goreng mentega

44 orang berencana membuat resep ini
Jessy recipes
Jessy recipes @jessyrecipes
Jakarta Utara

Selamat sore, teman2.. hari ini saya mau share resep ayam goreng mentega.. untuk menggoreng ayamnya saya pakai minyak BARCO untuk mengurangi asupan minyak berlebih dan membuat ayamnya lebih wangi.. Cus lgsg aja kita pindah ke minyak BARCO.. #PejuangGoldenApron3

Lebih banyak
Edit resep
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan ayam
  2. 5 siung bawang putih
  3. secukupnya Air
  4. Bahan sauce
  5. 3 sdm mentega
  6. 6 sdm sauce tiram
  7. 6 sdm kecap/sauce inggris
  8. 8 sdm kecap manis
  9. secukupnya Lada
  10. secukupnya Air
  11. 1-2 bh jeruk

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ayam, potong2 sesuai selera.. rebus dengan presto beserta bawang putih.. beri garam.. Presto 20menit..

  2. 2

    Setelah 20menit, goreng ayam dengan minyak BARCO stengah kering.. angkat dan tiriskan..

  3. 3

    Siapkan mangkok, berisi kecap manis, kecap inggris, sauce tiram dan lada..

  4. 4

    Panaskan wajan, masukkan mentega sampai wangi lalu masukkan ayam, aduk2 hingga ayam meresap mentega..

  5. 5

    Aduk rata, masukkan sauce yg td sudah dibuat kemudian aduk rata, beri air sedikit.. aduk2 pakai api kecil smp air agak menyusut & menyerap ke ayam.. setelah selesai, beri perasan air jeruk limo lalu aduk2..

  6. 6

    Ayam goreng saus mentega siap disajikan..

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

Jessy recipes
Jessy recipes @jessyrecipes
pada
Jakarta Utara
❣️Baking 🥞🍕🎂 ❣️Cooking 🍲🥘🍔 🎊 08 APRIL 2018 🎊 Hai guys, welcome to recipes.. ♡follow my IG > jessy.recipes ♡ Ayo, jangan lupa coba recook serta share, thank you 🙏
Lebih banyak